Late greeting, 2017.

Posted on

Hello 2017.

I’m sorry for greeting you too late. But it’s better late than never, right?

 

I’m getting ready to conquer the world in 2017. I know this road wouldn’t be easy but I am trying my best. Wish everything’s on track.  berharap akan banyak kebahagiaan dan keajaiban yang akan menyertai serta adanya konspirasi dengan semesta agar selalu sejalan dengan rencanaNya.

Dear 2017, be nice please.

Begitu banyak to-do-list yang harus dicoret secepatnya.

 




Sawang-sinawang.

Posted on

Rumput tetangga yang selalu terlihat hijau, memang benar adanya. Entah memang asli atau imitasi, yang terlihat memang lebih hijau. Tapi kadang kalau terus-terusan dilihat, maka yang dirasa akan selalu ada kekurangan pada diri sendiri. Karna urip iku sawang sinawang, maka ojo sampe salah nyawang. Atau salah sing disawang.

Lebih banyak melihat pada diri sendiri, mensyukuri nikmat dan menikmati syukur atas segala pencapaian. Di dunia ini sudah terlalu banyak orang yang mengeluh akan kekurangan mereka, tanpa melihat bahwa sebenernya mereka juga tidak kekurangan dibandingkan dengan yang lainnya. Mungkin mereka tak menyadari, apa yang dikeluhkan kadang menjadi impian orang lain. Ya, karna kita ngga tau apa yang dikeluhkan orang lain. Yang terlihat memang tak seperti yang seharusnya terlihat. 

Sudah bersyukur hari ini?